Kidung Mesra - Kla Project Skip to main content

Kunci Gitar - Dermaga Biru - Thomas Arya FT. Elsa Pitaloka

 

Kidung Mesra - Kla Project









Ku tulis sebaris kata
Walau sederhana
Tertuju untukmu nona
Yang mengusik jiwa

Senyummu bunga
Bunga musim cerah
Matamu surya
Surya memancaroba 

Ingin selami samudra hatimu
Temukan mutiara tiada tara
Lalu terlena rebsh di dadanya

Ingin masuki puri dihatimu
Hangatkan ruangnya
Dengan cinta
Dalam irama kita berdansa
Dan terbuai kidung mesra

Ku susun serangkai nada
Walau pun biasa
Terlantun bagimu nona
Yang menyentuh jiwa

Senyummu bunga
Bunga musim cerah
Matamu surya
Surya memancaroba

Ingin selami samudra hatimu
Temukan mutiara tiada tara
Lalu terlena rebah di dadanya

Ingin masuki puri dihatimu
Hangatkan ruangnya
Dengan cinta
Dalam irama kita berdansa

Senyummu bunga
Bunga musim cerah
Matamu surya
Surya memancaroba

Ingin selami puri dihatimu
Hangatkan ruangnya
Dengan cinta
Dalam irama kita berdansa

Dan terbuai
Kidung mesra milik kita
Ha...ha...ha...a...a...a

Comments

Popular posts from this blog

Chord Guitar - Nusantaraku - Jamal Mirdad

  Intro : F Bb C F Bb C F Bb C F Bb C

Chord Guitar : Hati Yang Luka - Obbie Messakh

 

Chord Guitar - Pergi Tanpa Berita - The Mercy's