Siapa bilang
Siapa bilang sayang
Penyanyi
Mata duitan bukan
Penyanyi
Punya tujuan sayang
Menghibur semua orang
Siapa orang
Yang tak senang sayang
Suara
Melayang layang merdu
Siapa yang
Mendengarkan sayang
Hatinya tergoyang goyang
Memang benar
Penyanyi butuh uang
Perlu sandang perlu pangan
Makan kenyang tak kedinginan
Siapa orang
Yang tak senang sayang
Suara melayang layang merdu
Siapa yang mendengarkan sayang
Hatinya tergoyang goyang
Memang benar
Penyanyi butuh uang
Perlu sandang perlu pangan
Makan kenyang tak kedinginan
Comments
Post a Comment